Gianni Infantino FIFA President to Donald Trump: Congratulations Mr President

Gianni Infantino FIFA President to Donald Trump: Congratulations Mr President


Presiden FIFA Gianni Infantino mengucapkan selamat ke Donald Trump yang menang pemilihan presiden (Pilpres) Amerika Serikat 2024, Rabu (6/11).
Presiden FIFA Gianni Infantino memberikan selamat kepada Donald Trump. (AFP/NICHOLAS KAMM)
HOLIDAY NEWS -- FIFA President Gianni Infantino congratulated Donald Trump on winning the 2024 United States presidential election (Pilpres), Wednesday (6/11). 

Infantino conveyed his congratulations via his personal Instagram social media account. In those remarks, Infantino also touched on the 2026 World Cup. 
The United States is co-host of the 2026 World Cup alongside Canada and Mexico. FIFA has also named America as host for the 2025 Club World Cup. 
"Congratulations Mr President. We have a big agenda for the 2026 World Cup and the 2025 Club World Cup in the United States. Football unites the world," wrote Infantino on Instagram. 

In the upload, Infantino also displayed a photo of himself with Trump. There are six photos on display, which are moments of Infantino's closeness with Trump. 
Currently the 2026 World Cup is still in the qualifying stage. The Indonesian national team is struggling in the third phase of qualifying for the Asian zone. Indonesia is scheduled to play Japan (15 November) and Saudi Arabia (19 November) at the Gelora Bung Karno Main Stadium. 

Donald Trump has been declared victorious in the 2024 United States Presidential Election by defeating Kamala Harris. Trump won 277 electoral college votes, compared to Harris' 224. 
In the US presidential election system, the presidential candidate who wins 270 or more electoral votes emerges as the winner. With this system, a presidential candidate can win the presidential election even if he loses the popular vote. 

Donald Trump has also made a victory speech in the 2024 United States Presidential Election. Trump emerged as the winner of the US Presidential Election after succeeding in winning the most popular votes and at the same time gaining more than the required minimum threshold of electoral votes. 
"This all looks easy, doesn't it. Winning this [US presidential] election and everything that comes with it. This is absolutely crazy. I will fight for all of you every day. With all the breath I have, I will not stop until we have welfare for Americans. "This will truly be a golden era for America," Trump said. 

Gianni Infantino   Presiden FIFA ke Donald Trump: Selamat Pak Presiden

HOLIDAY NEWS -- Presiden FIFA Gianni Infantino mengucapkan selamat ke Donald Trump yang menang pemilihan presiden (Pilpres) Amerika Serikat 2024, Rabu (6/11).

Ucapan selamat itu disampaikan Infantino melalui akun media sosial Instagram pribadinya. Dalam ucapan itu Infantino turut menyinggung soal Piala Dunia 2026.

Amerika Serikat adalah tuan rumah Piala Dunia 2026 bersama Kanada dan Meksiko. FIFA juga telah menetapkan Amerika sebagai tuan rumah Piala Dunia Klub 2025.

"Selamat Pak Presiden. Kita punya agenda besar Piala Dunia 2026 dan Piala Dunia Klub 2025 di Amerika Serikat. Sepak bola menyatukan dunia," tulis Infantino di Instagram.

Dalam unggahan itu Infantino turut memajang foto dirinya bersama Trump. Ada enam foto yang dipajang, yang itu adalah momen kedekatan Infantino bersama Trump.

Saat ini Piala Dunia 2026 masih dalam tahap kualifikasi. Timnas Indonesia sedang berjuang di fase ketiga kualifikasi zona Asia. Indonesia dijadwalkan melawan Jepang (15 November) dan Arab Saudi (19 November) di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

Donald Trump telah dinyatakan menang dalam Pilpres Amerika Serikat 2024 dengan mengalahkan Kamala Harris. Trump meraih 277 electoral college, berbanding 224 yang milik Harris.

Dalam sistem pilpres AS, capres yang memenangkan 270 atau lebih suara elektoral keluar sebagai pemenang. Dengan sistem ini, seorang calon presiden bisa menang pilpres meski kalah suara popular (popular vote).

Donald Trump pun sudah melakukan pidato kemenangan dalam Pilpres Amerika Serikat 2024. Trump keluar sebagai pemenang Pilpres AS setelah berhasil meraih suara popular terbanyak sekaligus meraup suara elektoral lebih dari ambang batas minimal yang diharuskan.

"Ini semua terlihat mudah, bukan. Memenangkan pemilihan [presiden AS] ini dan semua yang ada di sini. Ini benar-benar gila. Saya akan berjuang untuk kalian semua setiap hari. Dengan semua nafas yang saya punya, saya tidak akan berhenti sampai kita punya kesejahteraan untuk warga Amerika. Ini benar-benar akan menjadi era keemasan bagi Amerika," ucap Trump.

Post a Comment

0 Comments