Google Chrome Will Automatically Revoke Website Permissions from Android Devices

Google Chrome Will Automatically Revoke Website Permissions from Android Devices
Google will add new security features to Android phones (photo: doc. unsplash)

– As the most widely used browser worldwide, Google continues to improve security in the Chrome application. In the near future, Google will launch the latest security features. 

Based on the findings of the Leopeva account on the X platform, reported by the Android Police, this security feature will automatically remove permissions from websites that are rarely visited. This feature is available in Chrome with the Canary version. 

In fact, this security feature already exists in Chrome for desktop, but is only available in the mobile app. This feature is very important and is needed by all Chrome users to maintain the security of their accounts. 
There are many things that can happen on a website without you realizing it. Some cybercriminals can inject malware into websites or even compromise the permissions you give them unknowingly. 

Even if you rarely or never give permission to the various websites you visit, this feature will increase the protection of your device. The security of your Google account will be improved with this feature. 

Salin dan tempelkan kode ini di situs Anda
At this time, the ability to automatically remove website permissions is still experimental or being tested. It is not yet known when this feature will be rolled out to the public version, but this feature will definitely be added to Chrome for Android. 

If you're interested in using this feature more quickly, you can use Chrome in its beta testing version. However, if you want to wait, this feature is expected to be available in Chrome 128 which will be released in August. 

Google Chrome Akan Cabut Izin Situs Web Secara Otomatis dari Perangkat Android

Google akan tambahkan fitur keamanan baru di ponsel Android (foto: dok. unsplash)
Google akan tambahkan fitur keamanan baru di ponsel Android (foto: dok. unsplash)

– Sebagai browser yang paling banyak digunakan di seluruh dunia, Google terus meningkatkan keamanan di aplikasi Chrome. Dalam waktu dekat, Google akan meluncurkan fitur keamanan terbaru.

Berdasarkan temuan akun Leopeva di platform X, dilansir dari Android Police, fitur keamanan ini akan menghapus izin dari situs web yang jarang dikunjungi secara otomatis. Fitur ini tersedia di Chrome dengan versi Canary.

Sebenarnya, fitur keamanan ini sudah ada di Chrome untuk desktop, tetapi baru tersedia di aplikasi seluler. Fitur ini sangat penting dan memang dibutuhkan oleh seluruh pengguna Chrome untuk menjaga keamanan akun mereka.

Ada banyak hal yang bisa terjadi di situs web tanpa Anda sadari. Beberapa penjahat siber bisa memasukkan malware ke dalam situs web atau bahkan menyusup ke dalam izin yang Anda berikan tanpa sadar.

Salin dan tempelkan kode ini di situs Anda

Meski Anda jarang atau bahkan tidak pernah memberikan izin ke berbagai situs web yang dikunjungi, fitur ini akan meningkatkan proteksi perangkat Anda. Keamanan akun Google Anda akan ditingkatkan dengan adanya fitur ini.

Untuk saat ini, kemampuan menghapus izin situs web secara otomatis masih bersifat eksperimental atau sedang diuji. Belum diketahui kapan fitur ini akan diluncurkan ke versi publik, tetapi fitur ini sudah pasti akan ditambahkan ke dalam Chrome untuk Android.

Jika Anda tertarik untuk menggunakan fitur ini lebih cepat, Anda bisa menggunakan Chrome dalam versi beta penguji. Namun, jika Anda ingin menunggu, fitur ini diperkirakan akan tersedia di Chrome 128 yang akan dirilis pada Agustus mendatang.

Post a Comment

0 Comments