How to Hide Your Cell Phone Number So It's Not Visible in Get Contact, Here's How
- How to Hide Your Cell Phone Number So It's Not Seen on Get Contact, Here's How.
Currently there are many applications that can be used to find out someone's number, one of which is Get Contact.
Get Contact is an application that is useful for identifying telephone numbers and displaying related information based on the number's contact storage data.
By using this application, users can easily find out the identity of a phone number, including information such as place of work and other stored contact data.
Although these apps make it easy to find out contact information, there are concerns regarding the privacy of the number owner.
Some people may be bothered by the ability of these apps to access their personal information.
However, users have complete control over the visibility of their numbers in Get Contact.
Visibility settings can be easily adjusted, allowing users to control the extent to which their contact information is accessible to others through the app.
With simple steps in setting visibility options in Get Contact, users can keep their contact data private.
How to Hide Cell Phone Number in Get Contact
Go to the Get Contact page
Select the login method using WhatsApp or SMS
If you log in using WhatsApp, the user will scan the QR code displayed on the QR code site
Next, send the text listed on the WhatsApp Get Contact account
After the login process is complete, the user will be taken to the Home page which shows statistics on users searching for your number as well as the "Tag" feature which functions to find out what name your cell phone number is stored on other users' cell phones.
Scroll down and look for the "Visibility Settings" menu
Slide the toggle on the left side of the "Search visibility: On" option until the color changes to gray (off).
After that, a notification window will appear, then press the "Yes" button
After that, you can do a test by trying to find your number in the Get Contact app with other numbers
Once the visibility feature is disabled, others who try to search for your contacts in Get Contact will encounter a special pop-up message.
GetContact is an application used to identify incoming telephone numbers, as well as having a spam call blocking feature. The way this app works is quite simple.
When there is an unknown call, GetContact is able to identify the number based on the database they have.
The database in this application is collected through crowdsourcing. This method is a process of getting certain services, content or ideas by asking other people for help through online communities en masse.
Simply put, the GetContact application will collect the history of existing users, assign tags or names to a contact or number.
This is where embedded tagging data from various users is collected into one database.
Next, the database is used for each user of the application. If there is a call from a number that is identified as "scammer" or "spam" according to the tagging someone else has provided, the recipient of the call will receive a description of "scammer" or "spam" from the GetContact application. (*)
Cara Sembunyikan Nomor HP Kamu Agar Tidak Terlihat di Get Contact, Begini Caranya
- Cara Sembunyikan Nomor HP Kamu Agar Tidak Terlihat di Get Contact, Begini Caranya.
Saat ini begitu banyak aplikasi yang dapat digunakan untuk mengetahui nomor seseorang, satu di antaranya ialah Get Contact.
Get Contact merupakan aplikasi yang berguna untuk mengidentifikasi nomor telepon dan menampilkan informasi terkait berdasarkan data penyimpanan kontak nomor tersebut.
Dengan menggunakan aplikasi ini, pengguna dapat dengan mudah mengetahui identitas nomor telepon, termasuk informasi seperti tempat kerja dan data kontak lainnya yang tersimpan.
Meskipun aplikasi ini memberikan kemudahan dalam mengetahui informasi kontak, terdapat kekhawatiran terkait privasi pemilik nomor.
Beberapa orang mungkin merasa terganggu dengan kemampuan aplikasi ini untuk mengakses informasi pribadi mereka.
Namun, pengguna memiliki kontrol penuh terhadap visibilitas nomor mereka di Get Contact.
Pengaturan visibilitas dapat diatur dengan mudah, memungkinkan pengguna untuk mengontrol sejauh mana informasi kontak mereka dapat diakses oleh orang lain melalui aplikasi ini.
Dengan langkah-langkah sederhana dalam mengatur opsi visibilitas pada Get Contact, pengguna dapat menjaga privasi data kontak mereka.
Cara Sembunyikan Nomor HP di Get Contact
Masuk ke laman Get Contact
Pilih metode login menggunakan WhatsApp atau SMS
Apabila login menggunakan WhatsApp, pengguna akan melakukkan scan QR code yang ditampilkan pada situs QR code
Selanjutnya, kirimkan teks yang tertera pada akun WhatsApp Get Contact
Setelah proses login selesai, pengguna akan menuju laman Home yang menunjukkan statistik pengguna yang mencari nomor Anda serta fitur "Tag" yang berfungsi untuk mengetahui nomor ponsel Anda disimpan dengan nama apa di ponsel pengguna lain
Scroll ke bawah dan cari menu "Visibility Settings"
Geser toggle di sisi kiri opsi "Search visibility: On" hingga berganti warna menjadi abu-abu (off).
Setelah itu, muncul jendela notifikasi yang muncul, lalu tekan tombol "Yes"
Setelah itu, Anda dapat melakukan tes dengan mencoba mencari nomor Anda di aplikasi Get Contact dengan nomor lain
Setelah fitur visibilitas dinonaktifkan, orang lain yang emncoba mencari kontak Anda di Get Contact akan menemukan pesan pop-up khusus.
GetContact adalah aplikasi yang digunakan untuk mengidentifikasi nomor telpon yang masuk, sekaligus memiliki fitur memblokir panggilan spam. Cara kerja aplikasi ini cukup sederhana.
Ketika ada panggilan tidak dikenal, GetContact mampu mengidentifikasi nomor tersebut berdasarkan database yang mereka miliki.
Database pada aplikasi ini dikumpulkan melalui cara crowdsourcing (urun daya). Cara ini merupakan proses untuk mendapatkan layanan, konten, atau ide tertentu dengan meminta bantuan orang lain melalui komunitas daring secara masal.
Sederhananya, aplikasi GetContact akan mengumpulkan riwayat pengguna yang telah ada, memberikan tagging atau nama pada sebuah kontak atau nomor.
Dari sinilah data tagging yang disematkan dari berbagai pengguna dikumpulkan menjadi satu database.
Selanjutnya, database tersebut digunakan untuk setiap pengguna aplikasi. Apabila ada panggilan dari nomor yang teridentifikasi "penipu" atau "spam" sesuai dengan tagging yang orang lain berikan, maka si penerima panggilan akan mendapat keterangan "penipu" atau "spam" dari aplikasi GetContact.(*)