Translate
2 Large King Cobra Snakes in Trenggalek Bite Their Owner to Death, Have Been Cared for 5 Years

2 Large King Cobra Snakes in Trenggalek Bite Their Owner to Death, Have Been Cared for 5 Years

2 Large King Cobra Snakes in Trenggalek Bite Their Owner to Death, Have Been Cared for 5 Years

Two large king cobras bite their owner, Imam Rokhani, to death in Trenggalek Regency, East Java, Sunday (10/23/2022). 

The snake was then evacuated by firefighters and Satpol PP officers of Trenggalek Regency. 

Maintained 5 years
The two king cobras belonged to Imam Rokhani, a resident of Winong Hamlet, Ngrayung Village, Gandusari District, Trenggalek. 

Residents call the owner of the venomous snake a snake charmer. 

The head of the Trenggalek Satpol PPK Triadi Atmono explained that the two king cobras were 2.5 meters long and 4.5 meters long. 

"This snake is very big, because it has been kept by its owner for five years," said Triadi. 

Bitten when trying to change drinking water
The cobra bit Imam Rokhani when he was about to change drinking water. 

"So at around 03.00 WIB Sunday (23/10/2022) in the morning, the owner named Imam Rokhani wanted to replace the snake's drinking water. When he put his hand into the snake's cage, the victim's hand was bitten," said Triadi. 

Translate Indonesia

2 Ular King Kobra Berukuran Besar di Trenggalek Gigit Pemiliknya hingga Tewas, Sudah Dipelihara 5 Tahun

Dua ekor ular berbisa jenis king kobra berukuran besar menggigit pemiliknya yang bernama Imam Rokhani hingga tewas di Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, Minggu (23/10/2022).

Ular tersebut kemudian dievakuasi oleh petugas pemadam kebakaran dan petugas Satpol PP Kabupaten Trenggalek.

Dipelihara 5 tahun
Dua ekor ular jenis king kobra tersebut adalah milik Imam Rokhani, warga Dusun Winong, Desa Ngrayung, Kecamatan Gandusari, Trenggalek.

Warga menyebut pemilik ular berbisa itu sebagai pawang ular.

Kepala Satpol PPK Trenggalek Triadi Atmono menjelaskan, dua ekor ular berbisa jenis king kobra tersebut, memiliki panjang 2,5 meter dan 4,5 meter.

“Besar sekali ular ini, karena sudah lama dipelihara oleh pemiliknya selama lima tahun,” ujar Triadi.

Digigit saat hendak ganti air minum
Ular kobra tersebut menggigit Imam Rokhani ketika dia hendak mengganti air minum.

“Jadi sekitar pukul 03.00 WIB Minggu (23/10/2022) dini hari, pemilik bernama Imam Rokhani hendak mengganti air minum ular tersebut. Ketika memasukkan tangannya ke dalam kandang ular tersebut, tangan korban digigit,” terang Triadi.

Post a Comment

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

Previous Next

نموذج الاتصال