Negara republik tertua di dunia San Marino


Negara republik tertua di dunia San Marino

Kota San Marino merupakan ibu kota Republik San Marino, dapat dikatakan negara republik tertua di dunia dan dari segi ukuran juga terkecil di dunia. Letaknya di semenanjung Italia, dekat Laut Adriatik. Ada di tengah tengah negara Italia. Sejarahnya mengapa disebut Marino? Tahun 301 M, Marinus, seorang tukang batukristiani yang sedang mencari perlindungan dari penganiayaan agama di Gunung Titano menemukan kota ini.


Pada tahun 1463, Paus menghadiahkan kota Florentino, Montegiardino, dan Serravalle kepada San Marino. Kota Faetano menjadi anggota republic pada tahun 1464, menjelaskan perbatasan di masa sekarang.

Kota ini memiliki populasi sebesar 4.493 jiwa. Tapi wisatawannya setiap tahun 3 juta. Terdapat 3 (tiga) benteng pertahanan yang bertengger di lereng gunung Titano, melihat kearah Pantai Laut Adriatik. yang layak dikunjungi. Pemandangan lembah yang indah. Kehidupan malamnya sangat menyenangkan bagi yang doyan have a fun. Seperti pemandian uap dengan tarian erotik ciri khas wanita Italia. Di San Marino tidak ada orang nganggur. Meskipun San Marino berstatus ibu kota, kebanyakan bisnis dilakukan di Borgo Maggiore.

Walau San Marino bukan negara tax haven namun mereka menganut hukum trustee yang merupakan hukum gereja tertua di dunia yang sampai kini masih diakui PBB. Karena hukum itu menjamin kerahasiaan asa usul uang makanya bank di San Marino jadi tempat uang haram selain Swiss, caymen Island, isle of man dan lain lain. Juga ada UU kerahasiaan harta yang sehingga banyak perusahaan dan property terdaftar di San Marino untuk menghindari nama asli pemilik. Contoh Private Jet yang dipakai ke rumah josua di jambi itu terdaftar di San Marino.

Post a Comment

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

Previous Next

نموذج الاتصال

Translate