Google Accidentally Leaks Search Engine Replacement

Google Accidentally Leaks Search Engine Replacement


FILE PHOTO: A logo is pictured at Google's European Engineering Center in Zurich, Switzerland July 19,  2018   REUTERS/Arnd Wiegmann/File Photo
Foto: REUTERS/Arnd Wiegmann

HOLIDAY NEWS - Google is known as a search engine giant through its Search service. Now the company is preparing a replacement. 


The Mashable report citing The Information stated that there was an internal preview of the AI ​​agent. The tool is named Jarvis and can be downloaded as an extension in Chrome. 

According to reports, Jarvis is a tool that can help surf the web, quoted Thursday (7/11/2024). 

The extension is available on Tuesday (5/11) local time. However, it could not be used due to access permissions, and was eventually removed from the web store. 


Mashable wrote that the new tool can surf the web on behalf of the user. Jarvis can do many things, including buying products and booking plane tickets. 

It is reported that Jarvis will soon be introduced by Google. Precisely at the same time as the release of the newest Gemini model next December. 

A number of companies are currently developing their own AI agents. For example, Anthropic has introduced a model that can read and write Java Script code. 

Open AI, known as the creator of ChatGPT, is also reportedly developing a new AI agent after launching ChatGPT Search recently. 

Next year OpenAI already has a big theme, namely that ChatGPT will have the ability to send messages and perform tasks for users. 

Google Tak Sengaja Bocorkan Pengganti Mesin Pencari Search

HOLIDAY NEWS - Google dikenal sebagai raksasa mesin pencari lewat layanan Search. Sekarang perusahaan tengah menyiapkan penggantinya.

Laporan Mashable mengutip The Information menyebutkan adanya pratinjau internal agen AI. Alat tersebut diberi nama Jarvis yang bisa diunduh sebagai ekstensi di Chrome.

Menurut laporan, Jarvis merupakan alat yang bisa membantu menjelajahi web, dikutip Kamis (7/11/2024).

Ekstensi itu tersedia pada Selasa (5/11) waktu setempat. Namun tidak bisa digunakan karena izin akses, dan akhirnya dihapus dari toko web.

Mashable menuliskan alat baru itu bisa menjelajahi web atas nama pengguna. Jarvis dapat melakukan banyak hal, termasuk membeli produk dan memesan tiket pesawat.

Kabarnya Jarvis akan segera diperkenalkan oleh Google. Tepatnya bersamaan dengan perilisan model Gemini terbaru pada Desember mendatang.

Sejumlah perusahaan memang tengah mengembangkan agen AI sendiri. Misalnya Anthropic yang telah memperkenalkan modelnya yang bisa membaca dan menulis kode Java Script.

Open AI yang dikenal sebagai pembuat ChatGPT juga dilaporkan tengah mengembangkan agen AI terbaru setelah meluncurkan ChatGPT Search baru-baru ini. 

Tahun depan OpenAI sudah memiliki tema besarnya, yakni ChatGPT akan memiliki kemampuan mengirim pesan dan melakukan tugas untuk pengguna.

Post a Comment

0 Comments